Rabu, 28 Januari 2009


Sekolah Baru Berdiri, Lahirkan Juara Olimpiade.

Good News. Alhamdulillah berkah nikmat dan anugerah Allah SWT, ditengah krisis moralitas dan intelektual pelajar, khususnya sekolah Islam. Fahirah Siswi kelas VIII SMP Islam Terpadu Insan Mubarak Joglo Kembangan Jakarta Barat, memupuskan citra kurang sedap ini dengan menjadi juara pertama olimpiade IPA (Sains) tingkat Kodya Jakarta Barat. Dan dia terpilih menjadi duta Jakarta Barat untuk mengikuti Olimpiade tingkat Propinsi.

Sungguh prestasi yang sangat istimewa. Bukan saja SMP Islam terpadu Insan Mubarak ini sekolah dengan bangunan sederhana dan baru berdiri tiga tahun yang lalu (2005). Namun sekolah ini masih dianggap sebelah mata oleh beberapa pihak, karena terletak di tengah kampung dan ujung jakarta. Namun waktu membuktikan bahwa ia mampu mengalahkan lebih dari 55 sekolah SMP se Jakarta Barat, yang mayoritas sekolah kristen, yang sudah diakui kualitas dan kuantitasnya selama ini.

Sponsor by : Anda ingin kaya Raya dunia Akhirat? Anda ingin Jawabannya? Klik disini ajaa! Oke.

Ada beberapa alasan mengapa SMP Islam Terpadu Insan Mubarak saat ini Menjadi Pilihan?
• Terletak di kota Jakarta
• Islami, Lembaga pendidikan dengan metode tarbiyah islamiyah yang integral baik di sekolah atau di pesantren
• Unggul dalam Bahasa, sains, akhlak dan hafalan Al-Qur’an (minimal hafal 5 Juz)
• Aman dan kondusif karena setiap asrama dibina dan dimonitoring oleh 2 musyrif/musyrifah yang hafal al-Qur’an, berakhlakul karimah dan mahir berbahasa Asing.
• Pesantren yang menyatu dengan masyarakat sekitar sehingga santri akan mendapatkan pengalaman bergaul dengan lingkungan sehingga memiliki kehidupan sosial yang relatif fleksible dan moderat.
• Biaya relatif terjangkau dibanding dengan sekolah-sekolah lain yang sekelas.
• Dibina oleh tenaga pengajar lulusan dalam negeri dan luar negeri terkemuka
• Berpeluang diterima di sekolah unggulan, karena mayoritas SLTA negeri atau swasta terkemuka mengutamakan alumni dari SLTP DKI Jakarta

VISI Pendidikan
Menjadi Sekolah Unggulan Nasional berbasis Al-Qur’an

MISI Pendidikan
• Membentuk SDM yang beraqidah lurus, beribadah benar, berakhlak terpuji, berwawasan luas, mandiri dan berketerampilan.
• Memberikan bekal kemampuan dasar kepada siswa dalam mengembangkan kehidupannya (life skill).
• Membekali siswa/siswi dengan hafalan dan pemahaman Al-Qur’an yang benar.

Tujuan Pendidikan
– Membentuk SDM yang beraqidah lurus, beribadah benar, berakhlak terpuji, berwawasan luas, mandiri dan berketerampilan.
– Memberikan bekal kemampuan dasar kepada siswa dalam mengembangkan kehidupannya (Life Skill).
– Mencetak siswa/siswi yang sehat dan kuat jasmani dan rohani.
– Mewujudkan pendidikan Al Mubarak sebagai sekolah unggulan berskala nasional.
– Membekali siswa/siswi dengan hafalan dan pemahaman Al Qur’an yang benar


Dimensi Keunggulan Siswa Insan Mubarak
(Unggul Dalam Agama, Sains, bahasa dan Moralitas)

Agama
• Kualitas penguasaan ilmu agama
• Moralitas terpuji
• Hafalan Al-Qur'an minimal 3 juz
• Mampu berpidato dengan bahasa Arab dan Bahasa Inggris
• Menguasai Bahasa Arab

Sains
• Nilai rata-rata siswa 7,5 pada setiap bidang
• Teruji dalam berbagai lomba sains

Pendekatan Pengajaran
1. Active Learning
2. Multiple Intelegentia
3. Contextual Teaching & Learning

Berimbang
1. Antara penguasaan sains dan agama
2. Antara kualitas jasmani dan rohani
3. Antara pribadi dan sosial
4. Antara teori dan praktek


Standarisasi Kelulusan

1. Memenuhi syarat di terima di sekolah unggulan
2. Dapat berkomunikasi dengan bahasa Arab dan Inggris
3. Berakhlak terpuji dan rajin dalam ibadah
4. Hafal Al-Qur'an minimal 3 juz


Karakteristik Konsep Pendidikan

Bersifat Terpadu

1. Sasaran : IQ, EQ dan SQ
2. Proses : Metodologi yang Integral dan Utuh
3. Sarana : Sekolah, Masjid, Masyarakat dan Keluarga

Menggunakan Berbagai Macam Pendekatan Modern

1. Active Learning
2. Multiple Intelegentia
3. Contextual Teaching & Learning

Bersifat Berimbang

1. Antara Penguasaan Sains dan Agama
2. Antara Kualitas Jasmani dan Rohani
3. Antara Pribadi dan Sosial
4. Antara Teori dan Praktek

Strategi Pencapaian Target Lulusan
• Kurikulum Diknas
• Kurikulum Lokal
• Lab Bahasa Arab dan Tahfiz
• Lab Bahasa Inggris, Lab Sains
• Lab Komputer
• Ruang Multimedia
• Ruang Kelas Khusus Untuk Program Unggulan
• Alat Peraga, Perpustakaan
• Sarana Olah Raga
– Sarana Bermain, Sarana Organisasi Siswa
– Lomba Skala Nasional
– Kegiatan Kemasyarakatan
– Program Khusus/Unggulan

Sarana dan Prasarana Pendidikan
• Lab Sains
• Lab Komputer
• Ruang Multimedia
• Asrama
• Lab Bahasa
• Ruang Kelas Khusus Untuk Program Unggulan
• Alat Peraga
• Perpustakaan
• Sarana Olah Raga
• Sarana Bermain
• Sarana Organisasi Siswa
• Masjid Jami’ Al-Mubarak yang megah

Kegiatan Ekstrakurikuler

1. Kegiatan Penalaran
• Keterampilan Komputer, Life Skill
• Bahasa Asing (Arab, Inggris, Jepang)
2. Kegiatan Minat dan Kegemaran
• Seni Islami (seperti : Baca Al-Qur’an, Marawis, Kaligrafi, Nasyid)
• Ceramah/Pidato
3. Kegiatan Olahraga
• Basket, Sepak Bola, Volley, Tenis Meja, Renang, Bela Diri, Outbond


Metode Pendidikan Yang Diterapkan Di Al-Mubarak
1. Pendidikan Keteladanan
2. Pendidikan Adat Kebiasaan
3. Bimbingan dan Nasehat
4. Tafakur dan Ibroh atas peristiwa / kejadian
5. Pendidikan dengan Memberikan Perhatian
6. Pendidikan dengan Memberikan Hukuman
7. Memberikan Kisah dan cerita
8. Motivasi dan berfikir positif
9. Pemanfaatan waktu kosong / keterampilan

Schedule Harian Pesantren Al-Qur’an Smpit

04.00-05.00 : Qiyamulail,Shalat subuh dan Tilawah
05.00-06.00 : Pemberian Mufradat /vocabulary (Praktek Bahasa)
06.00-07.00 : Persiapan Ke sekolah
07.00-15.00 : Classical Learning
15.00-15.30 : Shalat Ashar
15.30-16.00 : Tahsin Tahfidz
16.00-17.00 : Fun With Language
17.00-18.00 : Istirahat/MCK,shalat Maghrib
18.00-19.30 : Tahsin Tahfidz
19.30-21.00 : Tutorial/Belajar
21.00 -03.30 : Tidur Malam


Classical Learning

07.00-09.30 : Masuk sekolah & kegiatan belajar harian (KBM Sesi I)
09.30-10.00 : Istirahat KBM sesi I (Umum)
10.00-12.00 : KBM Sesi II
12.00-14.00 : Istirahat Makan dan tidur siang
14.00-15.00 : KBM sesi III (Umum)
15.00-15.30 : Sholat Asar
15.30-17.00 : KBM Sesi IV (Program Pesantren)
17.00-18.00 : Istirahat , MCK


Variasi Kegiatan Siswa
• Out Bond, Life Skill
• Muhadhoroh/ Berpidato 3 Bahasa
• Bela Diri
• Berenang
• Kajian Kitab
• Halaqoh Tarbawiyah
• Riyadhoh (olahraga), Marawis
• Kepanduan, Nasyid
• Seni Baca Al-Qur,an
• Bioskop Pendidikan
• Daurah Islamiyah (Islamic Training)


Kajian Unggulan Pesantren
• Kajian Kitab Kuning / Riyadhusholihin / Tafsir
o KH. Buchori Yusuf, Lc, MA (Alumni Madinah)
• Pengisi Training, Life Skill & Motivasi
o Ust. Ayi M. E. Kosasih, S.IP (Alumni Kuwait & FISIP HI)
• Pengisi Fiqh Sunah / Fiqh Ibadah
o Ust. M. Amin, Lc (Alumni LIPIA Saudi)
• Pengarah Sains
o Dip. Ing Candisar MH (Alumni Jerman)

Budaya Sukses Siswa/I Insan Mubarak
• Membiasakan Tepat Waktu
• Mencintai Kebersihan dan Kerapihan
• Memiliki Sopan dan Santun
• Menjaga Perasaan Orang Lain
• Mengutamakan Kerjasama
• Mendahulukan Orang Lain (itsar)
• Merespon dengan Cepat
• Saling Melayani dengan Tulus
• Menerima Masukan dan Kritikan
• Memiliki Sikap Positif
• Meminta Pendapat Guru / Musyrif
• Mau Belajar dengan Orag Sukses

Sponsor by : Anda ingin kaya Raya dunia Akhirat? Anda ingin Jawabannya? Klik disini ajaa! Oke.

Sekolah Baru Berdiri, Lahirkan Juara Olimpiade.
Anda ingin kaya Raya dunia Akhirat? Anda ingin Jawabannya? Klik disini ajaa! Oke.

Ayi News. Alhamdulillah berkah nikmat dan anugerah Allah SWT, ditengah krisis moralitas dan intelektual pelajar, khususnya sekolah Islam. Fahirah Siswi kelas VIII SMP Islam Terpadu Insan Mubarak Joglo Kembangan Jakarta Barat, memupuskan citra kurang sedap ini dengan menjadi juara pertama olimpiade IPA (Sains) tingkat Kodya Jakarta Barat. Dan dia terpilih menjadi duta Jakarta Barat untuk mengikuti Olimpiade tingkat Propinsi.

Sungguh prestasi yang sangat istimewa. Bukan saja SMP Islam terpadu Insan Mubarak ini baru sekolah dengan bangunan sederhana dan baru berdiri tiga tahun yang lalu a92005). Namun sekolah ini masih dianggap sebelah mata oleh beberapa pihak, karena terletak di tengah kampung dan ujung jakarta. Namun waktu membuktikan bahwa ia mampu mengalahkan lebih dari 55 sekolah SMP se Jakarta Barat, yang mayoritas sekolah kristen, yang sudah diakui kualitas dan kuantitasnya selama ini.

Ada beberapa alasan mengapa SMP Islam Terpadu Insan Mubarak saat ini Menjadi Pilihan?
• Terletak di kota Jakarta
• Islami, Lembaga pendidikan dengan metode tarbiyah islamiyah yang integral baik di sekolah atau di pesantren
• Unggul dalam Bahasa, sains, akhlak dan hafalan Al-Qur’an (minimal hafal 5 Juz)
• Aman dan kondusif karena setiap asrama dibina dan dimonitoring oleh 2 musyrif/musyrifah yang hafal al-Qur’an, berakhlakul karimah dan mahir berbahasa Asing.
• Pesantren yang menyatu dengan masyarakat sekitar sehingga santri akan mendapatkan pengalaman bergaul dengan lingkungan sehingga memiliki kehidupan sosial yang relatif fleksible dan moderat.
• Biaya relatif terjangkau dibanding dengan sekolah-sekolah lain yang sekelas.
• Dibina oleh tenaga pengajar lulusan dalam negeri dan luar negeri terkemuka
• Berpeluang diterima di sekolah unggulan, karena mayoritas SLTA negeri atau swasta terkemuka mengutamakan alumni dari SLTP DKI Jakarta

VISI Pendidikan
Menjadi Sekolah Unggulan Nasional berbasis Al-Qur’an

MISI Pendidikan
• Membentuk SDM yang beraqidah lurus, beribadah benar, berakhlak terpuji, berwawasan luas, mandiri dan berketerampilan.
• Memberikan bekal kemampuan dasar kepada siswa dalam mengembangkan kehidupannya (life skill).
• Membekali siswa/siswi dengan hafalan dan pemahaman Al-Qur’an yang benar.

Tujuan Pendidikan
– Membentuk SDM yang beraqidah lurus, beribadah benar, berakhlak terpuji, berwawasan luas, mandiri dan berketerampilan.
– Memberikan bekal kemampuan dasar kepada siswa dalam mengembangkan kehidupannya (Life Skill).
– Mencetak siswa/siswi yang sehat dan kuat jasmani dan rohani.
– Mewujudkan pendidikan Al Mubarak sebagai sekolah unggulan berskala nasional.
– Membekali siswa/siswi dengan hafalan dan pemahaman Al Qur’an yang benar


Dimensi Keunggulan Siswa Insan Mubarak
(Unggul Dalam Agama, Sains, bahasa dan Moralitas)

Agama
• Kualitas penguasaan ilmu agama
• Moralitas terpuji
• Hafalan Al-Qur'an minimal 3 juz
• Mampu berpidato dengan bahasa Arab dan Bahasa Inggris
• Menguasai Bahasa Arab

Sains
• Nilai rata-rata siswa 7,5 pada setiap bidang
• Teruji dalam berbagai lomba sains

Pendekatan Pengajaran
1. Active Learning
2. Multiple Intelegentia
3. Contextual Teaching & Learning

Berimbang
1. Antara penguasaan sains dan agama
2. Antara kualitas jasmani dan rohani
3. Antara pribadi dan sosial
4. Antara teori dan praktek


Standarisasi Kelulusan

1. Memenuhi syarat di terima di sekolah unggulan
2. Dapat berkomunikasi dengan bahasa Arab dan Inggris
3. Berakhlak terpuji dan rajin dalam ibadah
4. Hafal Al-Qur'an minimal 3 juz


Karakteristik Konsep Pendidikan

Bersifat Terpadu

1. Sasaran : IQ, EQ dan SQ
2. Proses : Metodologi yang Integral dan Utuh
3. Sarana : Sekolah, Masjid, Masyarakat dan Keluarga

Menggunakan Berbagai Macam Pendekatan Modern

1. Active Learning
2. Multiple Intelegentia
3. Contextual Teaching & Learning

Bersifat Berimbang

1. Antara Penguasaan Sains dan Agama
2. Antara Kualitas Jasmani dan Rohani
3. Antara Pribadi dan Sosial
4. Antara Teori dan Praktek

Strategi Pencapaian Target Lulusan
• Kurikulum Diknas
• Kurikulum Lokal
• Lab Bahasa Arab dan Tahfiz
• Lab Bahasa Inggris, Lab Sains
• Lab Komputer
• Ruang Multimedia
• Ruang Kelas Khusus Untuk Program Unggulan
• Alat Peraga, Perpustakaan
• Sarana Olah Raga
– Sarana Bermain, Sarana Organisasi Siswa
– Lomba Skala Nasional
– Kegiatan Kemasyarakatan
– Program Khusus/Unggulan

Sarana dan Prasarana Pendidikan
• Lab Sains
• Lab Komputer
• Ruang Multimedia
• Asrama
• Lab Bahasa
• Ruang Kelas Khusus Untuk Program Unggulan
• Alat Peraga
• Perpustakaan
• Sarana Olah Raga
• Sarana Bermain
• Sarana Organisasi Siswa
• Masjid Jami’ Al-Mubarak yang megah

Kegiatan Ekstrakurikuler

1. Kegiatan Penalaran
• Keterampilan Komputer, Life Skill
• Bahasa Asing (Arab, Inggris, Jepang)
2. Kegiatan Minat dan Kegemaran
• Seni Islami (seperti : Baca Al-Qur’an, Marawis, Kaligrafi, Nasyid)
• Ceramah/Pidato
3. Kegiatan Olahraga
• Basket, Sepak Bola, Volley, Tenis Meja, Renang, Bela Diri, Outbond


Metode Pendidikan Yang Diterapkan Di Al-Mubarak
1. Pendidikan Keteladanan
2. Pendidikan Adat Kebiasaan
3. Bimbingan dan Nasehat
4. Tafakur dan Ibroh atas peristiwa / kejadian
5. Pendidikan dengan Memberikan Perhatian
6. Pendidikan dengan Memberikan Hukuman
7. Memberikan Kisah dan cerita
8. Motivasi dan berfikir positif
9. Pemanfaatan waktu kosong / keterampilan

Schedule Harian Pesantren Al-Qur’an Smpit

04.00-05.00 : Qiyamulail,Shalat subuh dan Tilawah
05.00-06.00 : Pemberian Mufradat /vocabulary (Praktek Bahasa)
06.00-07.00 : Persiapan Ke sekolah
07.00-15.00 : Classical Learning
15.00-15.30 : Shalat Ashar
15.30-16.00 : Tahsin Tahfidz
16.00-17.00 : Fun With Language
17.00-18.00 : Istirahat/MCK,shalat Maghrib
18.00-19.30 : Tahsin Tahfidz
19.30-21.00 : Tutorial/Belajar
21.00 -03.30 : Tidur Malam


Classical Learning

07.00-09.30 : Masuk sekolah & kegiatan belajar harian (KBM Sesi I)
09.30-10.00 : Istirahat KBM sesi I (Umum)
10.00-12.00 : KBM Sesi II
12.00-14.00 : Istirahat Makan dan tidur siang
14.00-15.00 : KBM sesi III (Umum)
15.00-15.30 : Sholat Asar
15.30-17.00 : KBM Sesi IV (Program Pesantren)
17.00-18.00 : Istirahat , MCK


Variasi Kegiatan Siswa
• Out Bond, Life Skill
• Muhadhoroh/ Berpidato 3 Bahasa
• Bela Diri
• Berenang
• Kajian Kitab
• Halaqoh Tarbawiyah
• Riyadhoh (olahraga), Marawis
• Kepanduan, Nasyid
• Seni Baca Al-Qur,an
• Bioskop Pendidikan
• Daurah Islamiyah (Islamic Training)


Kajian Unggulan Pesantren
• Kajian Kitab Kuning / Riyadhusholihin / Tafsir
o KH. Buchori Yusuf, Lc, MA (Alumni Madinah)
• Pengisi Training, Life Skill & Motivasi
o Ust. Ayi M. E. Kosasih, S.IP (Alumni Kuwait & FISIP HI)
• Pengisi Fiqh Sunah / Fiqh Ibadah
o Ust. M. Amin, Lc (Alumni LIPIA Saudi)
• Pengarah Sains
o Dip. Ing Candisar MH (Alumni Jerman)

Budaya Sukses Siswa/I Insan Mubarak
• Membiasakan Tepat Waktu
• Mencintai Kebersihan dan Kerapihan
• Memiliki Sopan dan Santun
• Menjaga Perasaan Orang Lain
• Mengutamakan Kerjasama
• Mendahulukan Orang Lain (itsar)
• Merespon dengan Cepat
• Saling Melayani dengan Tulus
• Menerima Masukan dan Kritikan
• Memiliki Sikap Positif
• Meminta Pendapat Guru / Musyrif
• Mau Belajar dengan Orag Sukses



Jl Raya Karang Bolong Anyer, cinangka, Jambu Kab Serang Banten. SMS 0813.8244.2222 atau Telp.0817863148 Ust Dedy Suhandy  e-mail : smpitpesantrenbisnis@gmail.com



A. PENDAFTARAN DAN SELEKSI

1.      Pendaftaran dibuka tgl. : 10 Desember 2012 - 28 Maret 2013
2.       Tempat Pendaftaran dan Informasi :  Kantor Yayasan Jl.Pesantren No 55A Larangan Kota Tangerang Telp 021-73884152 - 02168992324  atau Sekolah : Jl Raya Karang Bolong Anyer, cinangka, Jambu Kab Serang Banten. SMS 0813.8244.2222 atau Telp.0817863148 Ust Dedy Suhandy  
3.      Pendaftaran online melalui http://www.smp-im.com/2012/12/daftar-online.html
4.      Waktu Pengisian Formulir paling lambat : tanggal 28 Maret 2013 jam 22.00 WIB
5.      Jadwal Seleksi : sabtu, 20 April 2013, jam 13.00 WIB s.d. selesai
6.      Tempat  :   Jl Raya Karang Bolong Anyer, cinangka, Jambu Kab Serang Banten (kawasan wisata karang bolong)
7.      PENGUMUMAN hasil tes pada tanggal       :  29 April 2013, melalui http://www.smp-im.com/ dan SMS CENTER
8.      DAFTAR ULANG BAGI YANG DITERIMA         :  1 - 25 Mei 2013
9.      Tempat  :   Jl Raya Karang Bolong Anyer, cinangka, Jambu Kab Serang Banten (kawasan wisata karang bolong)
10.  Daftar ulang dapat juga dilakukan melalui email dan mencan semua persyaratannya ke  smpitpesantrenbisnis@gmail.com

Materi Seleksi/Test :
1. Tes Akademik (B.Indonesia, B.Inggris dan Matematika)
2. Tes Baca Al Qur’an
3. Tes Psikologi
4. Tes Kesehatan
5. Wawancara Orang Tua  Murid

B. PERSYARATAN ADMINISTRASI
1.  Data calon siswa dan orang tua/wali siswa isi lengkap via online dan e-mail
smpitpesantrenbisnis@gmail.com
2.  Menyerahkan data kesehatan (pada saat tes) berupa:
  • Hasil Foto Rontgen Dada (Thorax)
  • Hasil Laboratorium berupa :     (1)  HbSAg,    (2)  darah RUTIN    (3)   urine RUTIN
  • Hasil rekomendasi/ rekap medik dokter dari daerah asal santri
3.  Setelah kelulusan disekolahnya, persyaratan lainnya berupa:
  • Fotokopi Ijazah SD/MI yang telah dilegalisir sebanyak 3 lembar, dengan menunjukkan  aslinya
  • Fotokopi Nilai Ujian Akhir Nasional sebanyak 1 lembar, dengan menunjukkan Aslinya

C. BIAYA
  • Biaya formulir dan seleksi Rp. 250.000 (yatim gratis)
Biaya ditransfer melalui ke No Rek Bank Mandiri 15500.4444.3334 atau No.Rek Syariah Mandiri 1111.4444.51 an Istana Yatim Indonesia.
·         Konfirmasi SMS ke 081382442222 dg format : nama siswa_jml transfer_nama bank_tgl_no hp orang tua wali

·         Diskon Rp. 1juta Uang Pangkal bagi yang daftar sebelum bulan Februari 2013





Uraian
 PILIHAN PAKET


Tahunan (1 sd 3 tahun)
 Berkah
 Beasiswa
Yatim


 Investasi Uang Pangkal  (3 tahun)
     2.200.000
 suka rela
 gratis


 Uang Pendidikan (1 tahun)
     2.200.000
        sukarela
 gratis


Sumbangan Tempat Tidur & Lemari  (3th)
         600.000
 suka rela
 gratis


Iuran Komite Sekolah (1 tahun)
         200.000
 suka rela
 gratis


MOS (Pekan Orientasi Siswa) (3 tahun)
         200.000
      sukarela
 gratis


Seragam (batik dan olah raga)
         250.000
      sukarela
 gratis



     5.650.000
     
 gratis


Bulanan





Uang SPP
         200.000
         sukarela
 gratis


Uang Asrama (makan dan lsitrik)
         350.000
      sukarela
 gratis



         550.000
     sukarela
 gratis











1. Paket Berkah adalah biaya termasuk donasi / kafalah untuk yatim
2. Paket Beasiswa adalah biaya yang diutamakan untukdhuafa berprestasi
3. Paket Yatim adalah biaya yang diutamakan untuk orang tua yang sudah meninggal

Uang pendidikan meliputi operasional sekolah, ektrakulikuler (marawis, pramuka, muhadhoroh, outbound,)
Uang Asrama meliputi makan 3 kali sehari, dan operasional pesantren (tdk termasuk cuci gosok)

SYARAT-SYARAT PENERIMAAN
1. Lulus Seleksi
2. Melunasi Pembayaran Sekolah Tahap I (Pertama) minimal 30 % dari Total biaya
3. Memenuhi Kelengkapan Administrasi Siswa, berupa :
·         Fotocopy Akta Kelahiran 1 lembar
·         Fotocopy KTP Ayah Ibu @ 1 lembar
·         Pas foto berwarna 3 x 4 2 lembar
·         Fotocopy STTB MI/SD yang telah dilegalisir 2 lembar (bisa menyusul)
·         Fotocopy Surat Kelulusan 2 lembar (bisa menyusul)
·         Fotocopy Raport kelas VI yang telah dilegalisir 2 lembar
·         Menyerahkan NISN (Nomor Induk Siswa Nasional)
·         Memberikan Informasi Kesehatan Anak
·         Menyerahkan Surat Keterangan Pindah (Siswa Pindahan)
Ingin daftar Online calon siswa SMP Informasi Teknologi pesantrenBisnis.com 2013 - 2014
Silahkan Klik disini.

Popular Posts



Bookmark and Share